Game Terbaru Pilihan di Minggu Ini
14 Game Android Terbaru Minggu Ini – Kung Fury, Lara Croft: Relic Run, Feed My Zoo, Dan Lain Sebagainya

Dalam edisi kali ini, kamu menjumpai belasan game Android menarik, mulai dari Kung Fury, Chaos Rings III, Lara Croft: Relic Run, dan masih banyak lagi lainnya
Kumpulan Game iPhone & iPad Terbaru Minggu Ini: Daruma Fever, One More Dash, Cartoon Survivor, Sproggiwood, Dan Lainnya

Kumpulan game iPhone & iPad terbaru minggu ini: Daruma Fever, One More Dash, Cartoon Survivor, Sproggiwood, The Branch, dan lainnya
Feature Article Menarik Pilihan di Minggu Ini
Buletin Berita Game Indonesia Mingguan – 25 Mei 2015

Enam game Indonesia rilis minggu lalu. Dari industri, DLC standalone dari DreadOut, Mojiken Bandel gratis, dan prestasi Kidalang di Casual Connect Asia 2015
Game Under Radar: Get Hi, Le Fluffy, Goat Higher, Dan Lainnya

Kumpulan Game Under Radar minggu ini: Get Hi, Le Fluffy, Goat Higher, Sam the Samurai, dan Shredmill.
7 Game Idle untuk Mobile Terbaik Versi Tech In Asia

Terlalu sibuk menjalani aktivitas sehari-hari tetapi ingin tetap bisa bermain game? Berbagai game idle ini bisa menemanimu di antara kesibukan...
[Kenal Komunitas] GameLan – Komunitas Developer Game dari Yogyakarta yang Ingin Merangkul Indonesia

GameLan, komunitas developer dari Yogyakarta ini semakin aktif memberikan sumbangsih terhadap industri game lokal. Simak sepak terjang mereka di sini.
News Paling Menarik Pilihan di Minggu Ini
Setelah Bercokol Tiga Tahun Di iOS, Kini Puzzle Platformer Nihilumbra Tersedia Gratis Untuk Android

Setelah 3 tahun menjadi game puzzle eksklusif di platform iOS, kini petualangan Born melarikan diri dari The Void bisa kamu mainkan di Android
Kreator Subway Surfer Akan Mengajakmu Berlari Dan Mengayunkan Pedang Sekaligus Dalam Blades Of Brim

Kiloo kini kembali berpartner dengan SYBO Games untuk menghadirkan sensasi permainan endless runner berpedang lewat sebuah game baru yang berjudul Blades of Brim
Resident Evil 0 Adalah Seri Resident Evil Selanjutnya Yang Dirilis Dalam Bentuk Remaster

Capcom mengumumkan bahwa mereka akan merilis Resident Evil 0 dalam format HD dengan perombakan di bidan visual seperti Resident Evil HD Remaster ...
Yo Dragon – Mengoleksi Naga dan Bertualang Bersama Mereka

Di game buatan developer Indonesia ini, kamu bisa mengoleksi berbagai jenis naga dan mengevolusi mereka sembari mengalahkan alien yang menyerang...
Supercell Tetap Hasilkan $5 Juta Per Hari di Tengah Maraknya Persaingan Game Strategi Ala Clash Of Clans

Supercell diperkirakan mendapat pemasukan sekitar $5 juta per hari, dari hasil penjualan IAP Clash of Clans di seluruh dunia
Game Karya Developer Indonesia, Winterflame: The Other Side, Berhasil Meraih Target di Kickstarter

Game karya anak bangsa, Winterflame: The Otherside, telah berhasil melewati target Kickstarter mereka sebanyak CA$68.000.
Percaya Tidak Percaya, Humble Bundle Terbaru Berisi Kumpulan Game untuk Nintendo!

Berbagai game indie dari Nintendo eShop bisa kamu dapatkan untuk Wii U dan 3DS meskipun dibatasi oleh region lock
Dark Future: Blood Red States – Turn-Based Bercita Rasa Mad Max dari Developer Chainsaw Warrior

Developer Auroch Digital membuat adaptasi board game klasik berjudul Dark Future karya Games Workshop yang sempat rilis pada era 80-an
Feed My Zoo – Suguhan Match-3 Lokal Untuk Mengasah Kemahiranmu Bermain Puzzle Minggu Ini

Lewat game persembahan Magic Bean kamu diajak untuk mengasah kemahiranmu dalam bermain puzzle match-3 minggu ini
Sword Art Online: Lost Song Dan Sword Art Online Re: Hollow Fragment Segera Dirilis Untuk PS4 Dan PS Vita

Sword Art Online: Lost Song dan Sword Art Online Re: Hollow Fragment dikonfirmasi Bandai Namco akan dirilis dalam bahasa Inggris untuk PS4 dan PS Vita
Masih Kurang Puas dengan Mad Max: Fury Road? Nantikan Game Mad Max yang Tidak Kalah Seru!

Trailer terbaru dari Mad Max menjanjikan game action, vehicular combat, dan open-world yang penuh adrenalin
Merindukan Kojima? Tawaran PS+ Bulan Ini Mungkin Bisa Membahagiakanmu

Bulan Juni 2015 kamu bisa mendapatkan Metal Gear Solid V: Ground Zeroes, Call of Juarez: Gunslinger, Skulls of the Shogun, dll secara gratis di PlayStation
Bermain Bersama Kucing-Kucing Menggemaskan di Neko Atsume

Neko Atsume mengajakmu menata taman dan mengajak para kucing untuk singgah. Game ini mirip Tamagotchi tapi sama sekali tidak menyita banyak perhatian
Mega Man 8 Kini Tersedia di PlayStation Store

Hampir dua puluh tahun semenjak dirilis, Mega Man 8 kini bisa kamu mainkan juga sebagai bagian dari PlayStation Classic
Kamen Rider Storm Heroes untuk Platform Mobile Akan Dirilis di Jepang Tahun Ini

Bandai Namco mengumumkan rencana perilisan game yang menghadirkan jajaran pahlawan dari serial Kamen Rider. Kamen Rider Storm Heroes akan tersedia tahun ini
FIFA 16 Akan Menyertakan Tim Sepakbola Wanita

Tahun ini EA Sports menyajikan tambahan besar untuk FIFA 16 berupa tersedianya 12 tim sepakbola nasional wanita untuk dimainkan...
Setelah 25 Tahun, Chip’s Challenge Akhirnya Mendapatkan Sekuel!

Setelah 25 tahun, game populer untuk Windows ini akhirnya mendapatkan sekuel yang sebenarnya telah selesai dikembangkan lebih dari dua puluh tahun lalu...
Deemo: Last Recital Akhirnya Mendapatkan Tanggal Rilis!

Game rhythm yang telah lebih dulu populer di smartphone ini kini hadir di Vita dengan berbagai fitur baru seperti Duet Mode dan Story Mode beranimasi.
Review Games Paling Menarik di Minggu Ini
Preview Dragonica Mobile – Adaptasi Yang Baik Dari Versi PC

Genre:
Role PlayingScore:
Platform:
Dragonica Mobile memiliki grafis dan gameplay yang cukup mirip dengan versi PC. Simak pengalaman saya memainkan versi closed beta Dragonica mobile di sini
Review Windward – Berdagang, Bertarung, dan Bertualang

Genre:
StrategiScore:
Platform:
Windward menempatkanmu sebagai kapten kapal dari 4 faksi yang tidak dibedakan lewat warna saja, tapi juga melalui kemampuan khusus & kapal yang tersedia
Review Crystalia: Orb of Magic – Twin Stick Shooter Menarik Persembahan Developer Bandung

Genre:
ShooterScore:
Platform:
Crystalia adalah game twin stick shooter yang sangat menjanjikan, seandainya saja tidak terlalu repetitif dalam menampilkan layout level sama berulang-ulang
Preview Minions Paradise – Usaha Para Minion Membangun Surga Dunia

Genre:
SimulationScore:
Platform:
Para Minion menggemaskan beraksi kembali di platform mobile. Simak pengalaman saya memainkan Minions Paradise yang membawa saya ke game manajemen waktu
Review The Witcher 3: Wild Hunt – Liar, Luas, dan Indah

Genre:
Role PlayingScore:
Platform:
The Witcher 3: Wild Hunt adalah sebuah game ambisius dari CD Projekt Red dengan tampilan visual yang memukau, dunia yang luas, dan gameplay yang seru...
Review Lara Croft: Relic Run – Bukti Bahwa Spin-Off Tomb Raider Berpadu Aksi Temple Run Bukanlah Ide Buruk

Genre:
RunnerScore:
Platform:
Bagi kamu yang menganggap endless run sudah basi, pemikiran kamu pasti berubah setelah menyelami asiknya bermain Lara Croft: Relic Run
Review Sword Art Online: Lost Song – Surat Cinta Untuk Para Penggemar

Genre:
Role PlayingScore:
Platform:
Setelah dua game Sword Art Online sebelumnya menuai berbagai kritik, Bandai Namco mencoba menebus dosa dengan menyajikan game yang berkualitas lebih baik.
Review Cartel Kings – Time Crisis + RPG + Clash of Clans Bertema Mafia

Genre:
ShooterScore:
Platform:
Perpaduan aksi tembak-tembakan, RPG, sedikit unsur Clash of Clans, dan grafis kartun keren di Cartel Kings membuatnya jadi game yang tidak boleh dilewatkan.
The post Rangkuman Berita Game Dalam Sepekan – 31 Mei 2015 appeared first on Tech in Asia Indonesia.